Polsek Galis Polres Pamekasan – Bhabinkamtibmas desa Bulay melaksanakan dialogis dan tatap muka bersama tokoh pemuda desa Bulay desa Bulay kec. Galis Kab. Pamekasan
Selasa, (18/02/2020)
Pagi Hari.
Giat rutin sambang desa yg dilaksanakan bhabinkamtibmas Polsek Galis dalam mewujudkan Kamtibmas desa binaan yg kondusif. Seperti yg dilaksanakan bhabinkamtibmas desa Bulay Aiptu Sjahril yg dilaksanakan melalui giat kunjung warga, dimana dalam kegiatan ini bhabinkamtibmas Desa Bulay melaksanakan tatap muka bersama ustat, Zainuddin yang merupakan tokoh pemuda desa Bulay di kediamannya dusun Bulay desa Bulay kecamatan Galis. Giat tatap muka ini dilaksanakan dalam meningkatkan tali silaturrahmi yg memang sudah terjalin hatmonis dan sekaligus meningkatkan kemitraan dalam bina Kamtibmas dan dalam kesempatan tatap muka ini bhabinkamtibnas desa Bulay sekaligus menyampaikan pesan pesan Kamtibmas dalam mewujudkan Kamtibmas desa binaan yg kondusif.
“Bersama sama turut serta dengan aktif dalam giat Poskamling, giatkan para pemuda dgn bersama untuk lakukan ronda di lingkungan masing masing, dalam mengantisipasi gangguan Kamtibmas demi terciptanya Kamtibmas yg aman dan kondusif,”himbau bhabinkamtibmas desa Bulay
Lebih lanjut Bhabinkamtibmas desa Galis juga mengingatkan dampak cuaca ekstrem, untuk mewaspadai terjadinya banjir dengan melakukan kerja bakti pada Sungai dan saluran irigasi,” imbuh Bhabinkamtibmas desa Bulay.
Kapolsek Galis IPTU Barid Fauzan, SH. Menyatakan, Giat rutin sambang desa dilaksanakan anggota Bhabinkamtibmas Polsek Galis dilaksanakan dalam meningkatkan kepercayaan Masyarakat atas pelaksanaan tugas Polri sebagai pelindung pengayom dan pelayan masyarakat dalam rangka memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat serta terjalinnya sinergitas kemitraan dlm bina Kamtibmas desa binaan sebagai wujud terjalinnya hubungan yg harmonis bersama semua komponen masyarakat didesa binaannya.