Polsek Palengaan – Pada hari Selasa tanggal 14 April 2020 Pukul 07.00 Wib sd selesai, di Ds. Palengaan Laok, Kec. Palengaan telah dilaksanakan giat PENYEMPROTAN DISINFEKTAN dan Pbagian Masker di beberapa tempat umum, antisipasi penyebaran/pencegahan serta kewaspadaan terkait COVID 19 :
Hadir dalam kegiatan :
1. Dari Desa :
– Kades Palengaan Laok, H. Moh. Said.
– Perangkat Ds. Palengaan Laok.
2. Dari polsek Palengaan
Bhabinkamtibmas Ds. Palengaan Laok, Bripka Wawan Haryanto.
3. Dari Polindes :
– Bidan Fitti.
– Bidan Lely.
Maksud dan tujuan
– Menyemprotkan Disifektan di tempat tempat umum, agar masyarakat terhindar dari mewabahnya Virus Corona, covid 19.
Adapun hasil giat yg dicapai sbb :
– Di lakukan penyemprotan disinfektan ditempat tempat al :
– Masjid baiturrohman dsn Glugur 1 desa Palengaan Laok
– Mushola alhidayah Dsn Glugur desa Palengaan Laok
– kantor BMT dusun Glugur desa Palengaan Laok
cab.palengaan
– Rumah warga desa Palengaan Laok
– Pemberian masker gratis depan pasar palengaan
Rangkaian Kegiatan berjalan dengan lancar, aman dan kondusif.